Tuesday 2 June 2015

Paket Wisata Seharian di Bandung

Paket wisata yang kami tawarkan untuk anda dan keluarga tercinta adalah paket wisata alam + wisata belanja dan kami beri nama PAKET WISATA SEHARIAN DI BANDUNG | KAWAH PUTIH 



Ada pun rute atau jadwal perjalanan/itinerarynya adalah sebagai berikut

- Wisata di mulai jam 08.00 wib dimana kami akan menjemput peserta wisata ke tempat dimana peserta tinggal atau sesuai permintaan peserta (hote, bandara, stasiun, atau tempat lainnya)

- Tujuan pertama wisata ini adalah KAWAH PUTIH.
Kawah putih adalah salah satu objek wisata di bandung selatan, keindahan Kawah Putih membuat banyak wisatawan terkesan dan iingin lagi, ingin lagi, ingin lagi dan lagi berkunjug ke Kawah putih ini. Hal ini di buktikan dengan serig dijadikannya Kawah Putih sebagai latar belakang pemandangan untuk foto model, prewed dan shooting sinetron/film.

- Setelah menikmati keindahan objek wisata Kawah Putih, peserta akan di ajak menuju ke kawasan Situ Patenggan.

- Situ Patenggang adalah merupakan danau yang berada di kawasan Bandung selatan yang lokasinya tidak jauh dari objek wisata Kawah Putih.

- Sepanjang perjalanan menuju Situ Patenggang, peserta akan disuguhi pemandangan alam perkebunan teh yang indah serta sejuknya udara di kawasan bandung selatan ini.

- Di Situ Patenggang anda bisa menyewa perahu untuk mengelilingi situ/danau alam yang indah ini.

- Setelah puas menikmati 2 (dua) 0bjek wisata di bandung selatan ini, peserta akan menuju 1 (satu) kawasan yang terkenal dengan sepatu kulitnya. ya, Cibaduyut. di Cibaduyut selain sepatu ada pula beraneka macam pakaian, jaket dan aksesoris lainnya. Di Cibaduyut anda bisa mendapatkan harga produk buatan dalam negri dengan kwalitas export.

- Setelah puas jalan-jalan dan berbelanja di kawasan Cibaduyut kami akan membawa peserta ke tempat dimana pesera di jemput dan Paket Wisata Seharian Di Bandung pun selasai.

Untuk mendapatkan harga terbaik dari kami mengenai Paket Wisata Seharin Di bandun ini, silahkan Hubungi kami di SINI
Bandung Jawa Barat, Indonesia.

Hotel dan tempat wisata di garut

Garut

Gerbang Masuk Kota Garut
Kota Garut adalah sebuah Kabupaten di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ibukotanya adalah Tarogong Kidul. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Sumedang di utara, Kabupaten Tasikmalaya di timur, Samudera Hindia di selatan, serta Kabupaten Cianjur dan Kabupaten Bandung di barat. Kota Garut kota yang tidak terlalu sibuk, akomodasi seperti hotel dan restaurant cukup memadai. Dengan udara yang sejuk dan lingkungan kota yang cukup bersih, cukup nyaman kalau kita berbelanja menyusuri kota dengan berjalan kaki. Kota yang cocok untuk liburan bersama keluarga tercinta Sangatlah mudah menemukan harga termurah untuk hotel-hotel terbaik di Garut, Indonesia. Dengan lebih dari 11 properti yang berbeda, terdapat variasi yang sangat banyak untuk Anda pilih. Para pengunjung dapat dengan mudah mengasosiasikan Sumber Air Panas Cipanas, Pembangkit Tenaga Listrik Uap Kamojang, Kawah Papandayan dengan Garut. Garut memiliki banyak obyek wisata yang dapat dikunjungi dengan masa lalunya yang menarik, kehidupan saat ini yang seru dan masa depan yang menantang.

Dibawah ini saya tuliskan Nama Hotel dan Tempat Wisata yang adaa di ota Garut